CARA FLASHING VIVO Y15 VIA FLASHTOOL BERHASIL 100%

                 Cara flash Vivo Y15 via flashtool. Pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang cara atau tutorial flashing Vivo Y15...

                 Cara flash Vivo Y15 via flashtool. Pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang cara atau tutorial flashing Vivo Y15 menggunakan flashtool. Mungkin saat ini Anda sedang mengalami masalah pada HandPhone Vivo y15 Anda seperti Bootloop, Aplikasi error, masalah pada touchscreen, Hard Brick mungkin hingga mati total/matot dsb. Sebagian dari masalah tersebut masih bisa diatasi dengan cara melakukan Hard Reset atau Factory Reset, namun apabila dengan langkah Hard Reset atau Factory Reset masih belum juga berhasil menyelesaikan masalah pada hp Vivo Y15 Anda maka langkah baiknya yang harus kita tempuh adalah melakukan flashing Vivo Y15 tersebut.

Namun sebelum itu kita melakukan flashing  sebaiknya kita ketahui terlebih dahulu apa pengertian dari flashing. Flashing adalah proses install ulang software pada Handphone atau Smartphone, yang mana kita akan memperbaharui software atau sistem operasi yang ada pada Handphone atau Smartphone tersebut.

Flashing Vivo Y15-1 - www.divaizz.com



Apabila Anda sudah benar-benar yakin 99% dan hendak atau ingin melakukan flashing pada HP Vivo Y15 Anda, maka berikut adalah bahan dan langkah-langkah flashing Vivo Y15.


Flashing Vivo Y15-2 - www.divaizz.com


Bahan-bahan yang harus diperlukan untuk flashing Vivo Y15.


1. Flashtool  -  Download.

2. Driver MTK  -  Download.

3. Firmware Vivo Y15 Indonesia -  Download.



Cara dan langkah flashing Vivo Y15 :

  1. Pastikan baterai Smartphone Anda 70% lebih.
  2. Extract semua bahan yang telah Anda download.
  3. Install Driver MTK di Laptop atau PC Anda.
  4. Lalu Install dan buka Flastool.
  5. Pada Flashtool pilih "scatter" dan masukkan file scatter.txt dari firmware yang telah Anda Extract.
  6. Selanjutnya klik atau pilih "Download".
  7. Matikan handphone dan cabut baterai.
  8. Hubungkan handphone ke komputer dengan kabel USB kemudian pasang baterai.
  9. Setelah itu komputer akan mendeteksi driver handphone Anda.
  10. Tunggu proses flashing selesai. 

NB:
Biasanya dalam proses flashing hingga selesai membutuhkan waktu kurang lebih 15 sampai 20 menit.

Demikian pembahasan tentang cara flash Vivo Y15 via flashtool. semoga bisa membantu mengatasi masalah-masalah pada Handphone Vivo Y15 Anda dan tentunya semoga bermanfaat serta bisa menambah wawasan kita semua dan apabila Anda berhasil dalam melakukan flashing maka silahkan tinggalkan komentar Anda demi untuk referensi kita bersama dan saling berbagi informasi.
Sekian terimakasih telah berkunjung

COMMENTS

Name

Advan,1,Android PC,3,Andromax,5,aplikasi Android,3,Asus,1,Berita,4,Bisnis,1,Bola,1,Custom ROM,16,Evercoss,1,Factory Reset,3,Firmware Stock Rom,3,Fotografi,1,Games Android,3,HP,26,Huawai,1,Info & Tips,7,Lenovo,2,Oppo,3,Peristiwa,6,Polytron,4,Root Android,2,Samsung,6,Semua,51,Solusi Android,34,Technology,1,Tool Android,3,Tutorial Flashing,3,VIVO,1,Xiaomi Redmi,1,
ltr
item
Kata Technology: CARA FLASHING VIVO Y15 VIA FLASHTOOL BERHASIL 100%
CARA FLASHING VIVO Y15 VIA FLASHTOOL BERHASIL 100%
https://2.bp.blogspot.com/-z3dSMSh4A3o/VvcAPhvjARI/AAAAAAAAEVg/hKfYg5AdzP4HN9uB4AWetcMVIDtQ6RftA/s1600/Flashing%2BVivo%2BY15-1%2B-%2Bwww.divaizz.com.jpg
https://2.bp.blogspot.com/-z3dSMSh4A3o/VvcAPhvjARI/AAAAAAAAEVg/hKfYg5AdzP4HN9uB4AWetcMVIDtQ6RftA/s72-c/Flashing%2BVivo%2BY15-1%2B-%2Bwww.divaizz.com.jpg
Kata Technology
https://katatechnology.blogspot.com/2017/03/cara-flashing-vivo-y15-via-flashtool.html
https://katatechnology.blogspot.com/
http://katatechnology.blogspot.com/
http://katatechnology.blogspot.com/2017/03/cara-flashing-vivo-y15-via-flashtool.html
true
4266372883169263752
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy